Learning

Artikel dan tips tentang metode dan strategi belajar Bahasa Inggris yang efektif serta alat bantu/sumber pembelajaran.

instruksi kerja dalam bahasa inggris

25 Cara Memberi Instruksi Kerja Dalam Bahasa Inggris

Memberi instruksi kerja yang jelas dan efektif adalah keterampilan penting, terutama jika kamu bekerja dalam posisi leadership. Dengan instruksi yang tepat, kamu dapat membantu seseorang bekerja lebih efisien, mengurangi kesalahpahaman dalam kerja tim, dan meningkatkan produktivitas. Namun, ada kalanya kita harus memberi instruksi berbahasa Inggris sebagai bentuk profesionalitas kami sekaligus mengakomodasi rekan kerja dari nasionalitas […]

25 Cara Memberi Instruksi Kerja Dalam Bahasa Inggris Read More »

percakapan bahasa inggris di kantor

25 Contoh Pujian Kerja Dalam Bahasa Inggris Berikut Artinya

Pujian terhadap rekan kerja dapat meningkatkan motivasi mereka dan memberi suntikan semangat baru. Oleh karena itu, ada waktunya kita perlu mengapresiasi kerja baik mereka dengan kalimat-kalimat pujian. Namun terkadang, hal ini cukup sulit, terutama jika rekan kerja kita berbeda nasionalitas dan bahasa Ibu, sehingga penting untuk melakukannya dengan bahasa yang umum diketahui, yaitu Bahasa Inggris.

25 Contoh Pujian Kerja Dalam Bahasa Inggris Berikut Artinya Read More »

bahasa inggris untuk CS

3 Contoh Percakapan Bahasa Inggris untuk Customer Service

Ketika bekerja sebagai Customer Service, kita diharuskan untuk berkomunikasi dengan jumlah klien yang banyak dan berbeda-beda setiap hari, memastikan bahwa masing-masing dari mereka mendapatkan pelayanan yang memuaskan. Namun, dengan klien yang berbeda-beda, tentu saja kita dihadapkan dengan tantangan yang berbeda. Salah satunya dalam bentuk bahasa, karena tak semua orang dapat menggunakan bahasa Ibu kita. Oleh

3 Contoh Percakapan Bahasa Inggris untuk Customer Service Read More »

berdiskusi menggunakan bahasa inggris

5 Sertifikat Bahasa Inggris untuk Kerja Berikut Manfaatnya

Dalam dunia kerja, beberapa perusahaan mungkin mewajibkan kamu untuk memiliki sertifikat Bahasa Inggris, terutama untuk pekerjaan translasi Bahasa Inggris, pekerjaan dari luar negeri, dan lain-lainnya. Hal ini karena sertifikat Bahasa Inggris menguji kemampuan Bahasa Inggrismu secara menyeluruh, yang dapat menjadi bukti kuat tentang kemampuan kamu berkomunikasi di tempat kerja. Tetapi, jenis sertifikat Bahasa Inggris cukup

5 Sertifikat Bahasa Inggris untuk Kerja Berikut Manfaatnya Read More »

pexels andrea piacquadio 3760067

3 Contoh Dialog Interview Bahasa Inggris Berikut Artinya

Mengikuti tahap interview dengan maksimal memang sesuatu yang penting. Tetapi jika HRD tiba-tiba melakukan interview menggunakan Bahasa Inggris, pastinya hal itu akan cukup menegangkan, kan? Zaman sekarang, makin banyak recruiter yang melakukan proses recruitment menggunakan Bahasa Inggris, lho, atau minimal campuran Bahasa Indonesia dan Inggris. Misalnya seperti wawancara masuk Shopee atau Starbucks. Oleh karena itu,

3 Contoh Dialog Interview Bahasa Inggris Berikut Artinya Read More »

Present Perfect Contious TENSE 800x336 1

Menguasai Present Perfect Continuous Tense

Anda ingin meningkatkan kemampuan bahasa Inggris Anda? Salah satu tenses yang penting untuk dipahami adalah Present Perfect Continuous Tense. Tense ini dapat memberikan nuansa waktu yang lebih spesifik dalam menyampaikan informasi. Namun, apakah Anda sudah benar-benar menguasainya? Yuk, simak penjelasan lengkapnya! Dalam artikel ini, Anda akan mempelajari penggunaan Present Perfect Continuous Tense dengan tepat. Kami akan membahas

Menguasai Present Perfect Continuous Tense Read More »

kenny eliason zFSo6bnZJTw unsplash

Pahami Conditionals dalam Bahasa Inggris dengan Mudah

Apakah Anda tahu bahwa dalam bahasa Inggris, terdapat bagian penting yang disebut conditionals? Conditionals adalah bagian dasar dalam bahasa Inggris yang digunakan untuk menyampaikan gagasan tentang situasi yang mungkin atau tidak mungkin terjadi. Pemahaman yang baik tentang conditionals dapat memberikan Anda keterampilan yang lebih baik dalam berkomunikasi dalam bahasa Inggris. Dalam artikel ini, kami akan

Pahami Conditionals dalam Bahasa Inggris dengan Mudah Read More »

akson 1K8pIbIrhkQ unsplash

6 Tips untuk Menguasai Bahasa Inggris

Dengan negara-negara menjadi lebih multikultural, keinginan dan kebutuhan untuk berbicara bahasa Inggris tidak pernah sebesar ini. Namun, sementara banyak orang ingin berbicara bahasa Inggris, metode pengajaran tradisional membuat orang kehilangan kepercayaan dan mayoritas menyerah sejak awal karena prosesnya menjadi panjang, membosankan dan sulit. Belajar Bahasa Inggris tidak harus seperti itu!   Metode pengajaran tradisional dapat

6 Tips untuk Menguasai Bahasa Inggris Read More »

Scroll to Top
× Chat with us!